Jukung adalah alat transportasi yang sangat penting bagi sebagian besar masyarakat kalimantan di pedalaman dari dahulu sampai sekarang, karena masyarakat di sini sangat tergantung dengan sungai, bahkan di kota seperti Banjarmasin juga masih banyak alat transportasi sungai ini dipergunakan dalam aktifitas sehari-hari.


No comments:
Post a Comment