Kota Banjarmasin berbatasan langsung dengan sungai Barito di sebelah Barat, sehingga pada sore hari kita bisa menikmati sunset di sepanjang sungai Barito. Lokasi yang sering jadi favorit bagi sebagian masyarakat adalah di Pelabuhan Trisakti atau Pelabuhan Banjar Raya.
Senja di Sungai Barito
3/21/2012 on >>> Travelling
No comments:
Post a Comment