Lensa Fish Eye Ala PhotoShop

 on 4/19/2012  

Jepret.  Lensa fish eye memang memberikan efek sangat bagus dalam foto karena sudutnya yang sangat lebar, sehingga menimbulkan kesan tersendiri. Mahalnya lensa fish eye membuat kreatif para penyuka edit foto dengan Adobe PhotoShop, salah satunya foto di samping ini diambil menggunakan kamera saku (pocket) dan di edit menggunakan PhotoShop.

Cara membuatnya sebagai berikut:
Buka program Adobe PhotoShop (Versi 7, CS atau lebih tinggi).
Buka gambar yg akan kita edit (File > Open).
Klik Elliptical Marquee Tool, tekan dan tahan SHIFT, lalu tarik mouse hingga membentuk lingkaran seleksi yang sempurna, arahkan pada tengah-tengah foto.
Klik Filter > Distort > Spherize, kemudian OK.
Klik menu Select > Inverse.
Buat layer baru (Creat New Layer) diatas layer utama.
Pilih Pain Bucket Tool, pastikan warna foreground hitam.
Pastikan layer baru yg terpilih, kemudian beri warna hitam pada layer baru.
Save As foto yang baru dihasilkan.
Lensa Fish Eye Ala PhotoShop 4.5 5 eer 86 4/19/2012 Jepret.   Lensa fish eye memang memberikan efek sangat bagus dalam foto karena sudutnya yang sangat lebar, sehingga menimbulkan kesan terse...


No comments:

Post a Comment

Copyright © Jepret. Didukung oleh taRing All Rights Reserved.